(KUIS) Ngaku Penggemar DC? Coba Tebak Deretan Villain di Film DCEU!

(KUIS) Ngaku Penggemar DC? Coba Tebak Deretan Villain di Film DCEU!

By Yuni Usmanda / 09 Juli 2021

Film superhero kini menjadi salah satu genre film yang sangat diminati. Selain Marvel Cinematic Universe (MCU), semesta film superhero yang cukup diminati saat ini adalah DC Extended Universe (DCEU). Hingga saat ini, total ada 10 film DCEU yang telah dirilis oleh Warner Bros. Dari 10 film tersebut, sudah cukup banyak karakter DC yang diperkenalkan di layar lebar.

Baca Juga
5 Karakter Film DC Ini Terinspirasi dari Orang di Dunia Nyata
Kurang Laku, 5 Film DC Ini Gagal Jadi Box Office!
DC Selalu Gelap? Shazam Balas Sindiran Tersebut Sambil Pamer Kostum Baru!

Enggak bisa dimungkiri bahwa Warner Bros. belum banyak memperkenalkan superhero DC di DCEU. Namun di sisi lain, cukup banyak villain DC yang telah ditampilkan di DCEU, apalagi dengan adanya film Suicide Squad (2016). Kalian ngaku penggemar DC? Nah, KINCIR mau tes seberapa kenal kalian dengan berbagai villain DC yang telah muncul di DCEU.

Buat kalian yang ngaku sebagai DC fanboy, coba jawab soal-soal di bawah ini! Tips: baca artikel KINCIR tentang DC di sini buat bantu kamu ngejawab pertanyaannya.

dceu DC karakter kuis
Close Ads X
© 2023 PT Gajah Merah Terbang. All rights reserved.