Jason Momoa selalu mendapatkan karakter macho. Ternyata, sang aktor mencoba peran berbeda di film Fast & Furious 10, loh!
11 August 2022Setelah hengkang sebagai sutradara Fast & Furious 10, Justin Lin kini justru terlibat sebagai sutradara proyek live action One-Punch Man.
16 June 2022Merasa Fast & Furious semakin enggak masuk akal? Salah satu pemerannya kini berjanji bahwa film kesepuluh bakal kembali ke akarnya!
31 May 2022Waralaba Fast & Furious dipastikan bakal berlanjut hingga film kesepuluh! Vin Diesel akhirnya mengumumkan judul resmi film terbarunya!
21 April 2022Vin Diesel membuat kabar mengejutkan dengan pengumuman bergabungnya Brie Larson ke proyek Fast & Furious 10! Bakal segila apa, ya, film ini?
11 April 2022Universal Pictures kini sedang menggarap Fast & Furious 10. Menariknya, Jason Momoa dipastikan bergabung ke proyek film ini!
30 January 2022Kabar dari film bertema superhero kembali mendominasi berita terkini industri persinemaan pada pekan lalu. Inilah deretannya!
03 January 2022Meski Vin Diesel sempat mengajak damai dan mengundang balik ke Fast & Furious 10, Dwayne Johnson justru menolaknya dan bahkan menyebut Diesel manipulatif.
30 December 2021Berita terkini dunia film pada pekan lalu didominasi oleh kabar dari ranah superhero Marvel. Inilah deretan kabar pekan lalu!
15 November 2021Sempat cek-cok dengan Vin Diesel saat syuting The Fate of the Furious (2017) bikin Dwayne Johnson urung terlibat dalam F9. Secara terbuka, Johnson enggak mau berada dalam adegan yang sama dengan Diesel.
08 November 2021Dwayne Johnson dan Vin Diesel pernah bertengkar saat syuting Fast & Furious 8. Johnson kini menyesal telah mengumbar masalah tersebut.
13 October 2021Han ternyata masih hidup di F9. Apakah karakternya Gal Gadot yang juga diceritakan tewas bakal dibangkitkan di Fast & Furios selanjutnya?
17 September 2021Seri ke-9 dari franchise Fast Furious menghadirkan mobil baru yang tidak kalah keren dari seri sebelumnya. Simak untuk tahu keunikan dari mobil di seri ini!
29 July 2021Fast & Furious kini semakin mengarah ke film superhero. Apakah waralaba ini bakal melakukan kolaborasi dengan salah satu film Marvel?
14 July 2021Berita terkini dunia perfilman pada pekan lalu kembali didominasi oleh sejumlah kabar dari ranah persinemaan Hollywood, terutama yang bergenre superhero.
12 July 2021Dengan kekuatan keluarga, Dom dan gengnya mampu melakukan aksi di luar nalar manusia biasa! Inilah berbagai adegan gila Dom dan gengnya!
07 July 2021Dominic Toretto dan gengnya memang menjunjung tinggi nilai kekeluargaan. Kekuatan keluarga yang dianut mereka kini menjadi bahan meme!
06 July 2021Roman jadi salah satu karakter yang pergi ke luar angkasa di Fast & Furious 9. Ternyata, pemerannya sempat menolak enjalani adegan tersebut!
06 July 2021Berita terkini dunia perfilman pada pekan lalu kembali didominasi oleh sejumlah kabar dari ranah persinemaan Hollywood, terutama yang bergenre superhero.
05 July 2021Brian O'Connor berpotensi hadir di seri selanjutnya.
30 June 2021Apakah ini jawaban dari #JusticeForHan?
29 June 2021Setelah menjelajah luar angkasa di F9, Vin Diesel mengungkapkan bahwa dia tertarik untuk membintangi film Fast & Furious yang bertema musikal.
27 June 2021John Cena baru bergabung ke Fast & Furious di film kesembilannya. Menariknya, Vin Diesel anggap Cena sebagai titisannya Paul Walker!
25 June 2021Film terbaru Fast & Furious, yaitu F9, sedang tayang di bioskop. Dibandingkan film-film sebelumnya, F9 bisa dibilang yang paling mengecewakan!
24 June 2021Beraksi bak pahlawan super di Fast & Furious 9, Dominic Toretto dan gengnya melakukan banyak hal yang di luar akal manusia biasa!
20 June 2021Fast & Furious telah berkembang hingga 10 film, loh! Jika kalian ngaku penggemar, KINCIR tantang kamu buat jawab kuis berikut ini!
19 June 2021Banyak pegulat SmackDown yang juga merambah ke Hollywood. Selain Fast & Furious, film berikut ini juga dibintangi oleh bintang SmackDown!
17 June 2021Dari aksi balap-balapan, Fast & Furious 9 pergi ke luar angkasa! Ternyata, Vin Diesel sempat ragu dengan keberadaan konsep gila tersebut.
17 June 2021